Site icon Blog Tempat Saya Menulis

Alat Bantu Fotografi Yang Mempermudah Pekerjaan Fotografer

  Titik Lensa – alat bantu fotografi tentunya memiliki tujuan untuk mempermudah pekerjaan fotografer saat pengambilan foto pada saat berada di lokasi shooting, dan mengurangi proses editing pada saat photoshoot telah usai.

Alat bantu fotografi disini akan saya bagi menjadi 2 kategori yakni; alat bantu yang melekat pada kamera dan alat bantu yang terpisah dari kamera

1. Alat bantu fotografi yang melekat atau bersentuhan langsung dengan fisik kamera.

2. Alat bantu fotografi yang terpisah dari kamera

Saat ini alat bantu untuk fotografi memang sudah banyak berkembang tergantung kebutuhan dan genre yang digeluti tentunya untuk mempermudah dan membantu anda lebih kreatif dalam menghasilkan foto.

Exit mobile version